Manfaat Cuka Apel Untuk Kecantikan - Cuka apel memang sudah lama dikenal di dunia kesehatan dan belakangan ini cuka apel dilirik oleh para produsen sebagai salah satu solusi kecantikan kulit dan rambut.
Tetapi anda tidak perlu mencari produk yang mengandung cuka apel untuk memetik manfaat kecantikannya karena cuka apel yang biasa anda minum memiliki khasiat yang sama.
Tetapi anda tidak perlu mencari produk yang mengandung cuka apel untuk memetik manfaat kecantikannya karena cuka apel yang biasa anda minum memiliki khasiat yang sama.
- Rambut Anti Kusam, Bila bahan kimia lain, sinar matahari, debu dan kotoran membuat rambut terlihat kusam dan tak bersinar maka inilah saatnya anda mencoba khasiat cuka apel dengan mengaplikasikannya pada batang rambut maka cuka apel akan merawatnya secara maksimal.
- Mengobati Ketombe, Ambil 25 ml cuka apel tambahkan pada seember air hangat setelah keramas dengan shampo, Bilas rambut dengan cuka apel diamkan kurang lebih 30 menit kemudian bilas dengan air biasa. Anda boleh melakukannya setiap hari bila memang ketombe anda banyak.
- Membersihkan Sisir Sekejap, Debu kotoran dan sisa rambut yang menempel pada sisir terkadang anda malas membersihkannya, Rendam sisir dengan seember air yang telah dicampur dengan 1 sdm cuka apel dan sabun diamkan selama 15 menit kemudian sikat sisir sebentar kotoran akan mudah keluar dan sisir lebih mudah dibersihkan.
tulisan yang bagus dan bermanfaat sekali untuk kita semua, terimakasih untuk postingannya semoga bermanfaat untuk kita semua..amin
ReplyDelete